SBY Instruksikan Pejabat Negara Netral
Selasa, 07 Juli 2009 – 12:05 WIB

SBY Instruksikan Pejabat Negara Netral
SBY juga minta kepada para kepala daerah untuk memegang etika dan tetap netral. “Ini instruksi saya kelima, jalankan semua aturan secara profesional, pegang teguh etika dan kalau kita harus netral, ya netral, seperti TNI dan Polri. Kita pejabat negara patuhi aturanm, saya ingin kita semua menjunjung tinggi aturan karena itu yang diinginkan rakyat,” pungkasnya.
Baca Juga:
Dalam teleconference, SBY didampingi Mendagri Mardiyanto, Mensesneg Hatta Rajasa, Menko Polkam Widodo AS, Menseskab Sudi Silalahi, Kapolri Jenderal Bambang Hendarso Danuri, Panglima TNI Jenderal Djoko Santoso, serta sejumlah menteri kabinet Indonesia Bersatu.(gus/JPNN)
JAKARTA – Sebanyak 11 gubernur melakukan teleconference dengan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY). Presiden dari istana negara Jakarta,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo