SBY Kaget Diberitakan Salahgunakan Kekuasaan

SBY Kaget Diberitakan Salahgunakan Kekuasaan
SBY Kaget Diberitakan Salahgunakan Kekuasaan
‘’Saya kira pihak-pihak yang disebutkan namanya di sini mungkin akan sama terkaget-kagetnya juga dengan pemberitaan ini. Beliau (SBY) sangat kaget ya, karena tidak menyangka, apalagi inikan tidak benar beritanya. Tidak akurat dan kelihatan sekali secara sangat sembrono diangkat,’’ kata Julian.

Pemerintah pun kata Julian akan secepatnya melakukan langkah-langkah meluruskan pemberitaan. Selain meminta Kedubes AS untuk memberikan klarifikasi, juga meminta klarifikasi dari dua media asing tersebut. Presiden SBY pun kemungkinan besar juga akan merespon pemberitaan yang sangat merugikan pemerintah Indonesia ini.

‘’Nanti akan ada respon. Bisa saja kita telaah (poin-poin dalam pemberitaan), karena ada banyak hal yang harus dikemukakan. Tapi sekali lagi ini bukan menyangkut presiden SBY tapi menyangkut beberapa nama beberapa tokoh yang disebut di sana,’’ kata Julian.(afz/jpnn)


JAKARTA — Media massa negara tetangga Australia, membuat heboh Pemerintah Indonesia. Dua media terkemuka, The Age dan Sidney Morning Herald,


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News