SBY Ketua Umum, Ibas Harus Mundur
Rabu, 27 Maret 2013 – 17:06 WIB

SBY Ketua Umum, Ibas Harus Mundur
JAKARTA--Ketua DPP Partai Demokrat (PD), Mirwan Amir menerangkan, jika Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menjadi ketua umum, maka tak elok jika Edhie Baskoro Yudhoyono alias Ibas menjadi sekretaris jenderal. Karena itu Mirwan menerangkan, Saan tetap saja maju menjadi ketua umum. Jika tidak menjadi ketua umum, Saan bisa menjadi sekretaris jenderal. "Bisa jadi (sekjen) dan siap jadi ketua umum. Semua Saan siap," ujar pria yang mengaku sebagai tim pemenangan Saan tersebut.
Itu sebabnya jika SBY menjadi ketua umum maka Ibas harus diganti. "Saya rasa harus. Tidak elok juga kalau ketua umum Pak SBY dan sekretaris jenderal anaknya sendiri. Bisa jadi ada perubahan-perubahan," ujar Mirwan di DPR, Jakarta, Rabu (27/3).
Baca Juga:
Namun saat ini Mirwan mengaku, belum tahu mengenai kesediaan SBY untuk menjadi ketua umum. Pasalnya kata dia, keinginan tersebut berasal dari keinginan sejumlah DPD Demokrat.
Baca Juga:
JAKARTA--Ketua DPP Partai Demokrat (PD), Mirwan Amir menerangkan, jika Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menjadi ketua umum, maka tak elok jika Edhie
BERITA TERKAIT
- Kepala Komunikasi Kepresidenan Hasan Nasbi Bakal Direshuffle?
- Isu Matahari Kembar Diredakan Muzani, Bukan Dasco Apalagi Hasan Nasbi, Tumben
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana