SBY Minta Kendaraan Dinas Gunakan Gas
Rabu, 15 Mei 2013 – 17:07 WIB

SBY Minta Kendaraan Dinas Gunakan Gas
Untuk merangsang investor sektor migas, Presiden SBY mengaku telah meminta Menteri ESDM Jero Wacik dan Kepala SKK Migas Rudi Rubiandini untuk berkoordinasi dengan Menteri Keuangan guna mencari pola insentif yang tepat bagi kegiatan eksplorasi migas.
Baca Juga:
Selain itu, ia menyebut telah membentuk tim yang dipimpin oleh Menko Perekonomian Hatta Rajasa bersama Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BPKM) Muhammad Chatib Basri untuk memangkas, menyederhanakan, merampingkan jenis dan proses perizinan investor.
Dalam jangka panjang, kata SBY, pemerintah telah mempercepat dan meningkatkan pembangunan industri migas melalui Masterplan Percepatan dan Perluasan Pembangunan Ekonomi Indonesia (MP3EI) 2011-2025, yakni dengan membangun proyek-proyek migas berskala besar. (flo/jpnn)
JAKARTA - Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) meminta kepada jajaran pemerintah pusat dan daerah, BUMN dan BUMD untuk untuk memberi contoh
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan