SBY Minta Konflik Papua Ditangani Serius
Senin, 05 Desember 2011 – 14:26 WIB
JAKARTA—Berbagai persoalan di daerah akhir-akhir ini, menjadi perhatian Presiden Susilo Bambang Yudhoyono. Selain banyaknya musibah bencana alam, meningkatkan konflik di Papua juga ikut mendapat perhatian serius. Terlebih lagi pasca tewasnya dua anggota Brimob di puncak Jaya. ‘’Ingat, mengelola negara harus dijalankan sungguh-sungguh dan berkelanjutan. Tidak boleh lepas-lepas untuk bisa diselesaikan baik-baik,’’ tegas SBY.
‘’Ini harus betul-betul ditangani secara sungguh-sungguh,’’ tegas SBY saat rapat terbatas di kantor Presiden, Senin (5/12).
Untuk menyelesaikan persoalan ini kata SBY, penyelesaiannya ada yang menjadi tanggungjawab pemerintah pusat namun juga ada yang menjadi tanggungjawab pemerintah daerah. Untuk itu antara pemerintah pusat dan daerah, dibutuhkan sinergisitas.
Baca Juga:
JAKARTA—Berbagai persoalan di daerah akhir-akhir ini, menjadi perhatian Presiden Susilo Bambang Yudhoyono. Selain banyaknya musibah bencana
BERITA TERKAIT
- Terbit SE agar Honorer Benar-benar Habis setelah Seleksi PPPK 2024
- Aliansi Mahasiswa di Batam Laporkan Amsakar Achmad ke Bareskrim Polri, Ini Masalahnya
- Simulasi Makananan Bergizi Berjalan di Banyuasin, Cek Daftar Menu Sehat
- Nilawati Dianiaya Rekan Sesama Pedagang yang Tak Terima Ditegur, Begini Kejadiannya
- Momen Wakapolda Riau Brigjen K Rahmadi Turun ke SD Dukung Program Makan Bergizi Gratis
- SKD CPNS Pemko Pekanbaru, 296 Pelamar Dinyatakan tidak Lulus, Ini Sebabnya