SBY Minta Nazaruddin Dikawal Ketat
Senin, 08 Agustus 2011 – 15:14 WIB

SBY Minta Nazaruddin Dikawal Ketat
"Itu laporan diterimanya, sedangkan waktu ditangkapnya saya tidak tahu. Kepolisian dan Interpol tentu mempunyai prosedur. Tim akan segera berangkat untuk proses lebih lanjut," kata Djoko.
Baca Juga:
Karena baru mendapat laporan, Djoko tidak bisa membeberkan keberhasilan penangkapan Nazaruddin disebabkan faktor apa. Apakah dari jaringan telepon ataupun hasil investigasi.
"Itu kita telusuri lebih lanjut. Interpol itu ada jaringan dan itu ada prosedurnya. Prosedur kepolisian juga ada, sehingga mereka tidak langsung menangkap," kata Djoko didampingi Kapolri.(afz/jpnn)
JAKARTA- Tertangkapnya seseorang yang identik dengan tersangka Nazaruddin telah sampai ke telinga Presiden SBY. Ketua Dewan Pembina Partai Demokrat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Peringati Hari Kartini, BEM UNUSIA Soroti Kontribusi Perempuan Dalam Pembangunan Nasional
- Kebakaran di Pekanbaru Dapat Dikendalikan Berkat Respons Cepat Dirjen Bina Adwil
- Bocah 10 Tahun Diterkam Buaya Saat Berenang di Sungai Sangatta
- Gubernur Banten Andra Soni Terus Awasi Kinerja Kepsek, Siapkan Reward dan Punishment
- Pemprov Jatim 10 Kali Berturut-turut Raih Opini WTP, Khofifah: Ini Bukti Good Governance
- Jatim Sumbang 25 Persen Laju Tanam Padi Nasional, Khofifah: Komitmen Wujudkan Kedaulatan Pangan