SBY Minta PKS Hentikan Pertengkaran soal Reshuffle

SBY Minta PKS Hentikan Pertengkaran soal Reshuffle
SBY Minta PKS Hentikan Pertengkaran soal Reshuffle
Menurut Tifatul, pada dasarnya Presiden SBY menginginkan jangan sampai rencana reshuffle kabinet justru mengganggu kinerja KIB II yang masih bertugas. Karena banyak agenda penting yang perlu dipersiapkan secara matang. Salah satunya Asean Summit di Bali yang berlangsung beberapa hari lagi.

"Kalau gaduh politik seperti ini kan tidak bagus. Jadi kami akan ingatkan teman-teman di bawah tentang suasana ini. SBY juga akan ingatkan ini ke Partai Demokrat. Kalau terus sibuk gonjang-ganjing politik, terus kapan kerjanya," kata Tifatul.(afz/jpnn)
Berita Selanjutnya:
7 LSM Gugat UU Pemilu Ke MK

JAKARTA - Menkoinfo Tifatul Sembiring yang juga mantan Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS), mengakui empat menteri PKS dipanggil Presiden SBY


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News