SBY Minta Senayan dan Istana Lebih Akur

SBY Minta Senayan dan Istana Lebih Akur
SBY Minta Senayan dan Istana Lebih Akur
Pemerintah, klaim dia, tidak ingin masalah politik membawa manfaat tak baik bagi rakyat. Sehingga negeri ini banyak kehilangan peluang untuk membangun. "Saya garisbawahi sangat setuju (hubungan sehat). Kalau tidak banyak waktu tercecer untuk pembangunan. Perlu semangat baru, kultur baru hubungan DPR dan pemerintah. Saya tahu DPR kerja untuk rakyat, pemerintah juga. Mari kita  kerjasama untuk kepentingan mulia," ajaknya.

Seperti diketahui, didampingi Wapres Boediono, SBY baru usai menggelar pertemuan dengan pimpinan parpol koalisi, antara lain Ketum Partai Demokrat, Anas Urbaningrum, Ketum Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Suryadharma Ali (SDA), Ketum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar, Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Luthfi Hasan, Ketum Partai Amanat Nasional (PAN) Hatta Rajasa serta Ketum Partai Golkar Aburizal Bakrie.(boy/jpnn)

CIKEAS--Hubungan antara pemerintah dan DPR RI sering mengalami pasang surut. Tak jarang kritikan tajam mengarah dari Senayan ke Istana. Presiden


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News