SBY Minta TNI Ikut Tenangkan Rakyat
Terkait Krisis Ekonomi Global
Rabu, 15 Oktober 2008 – 08:35 WIB

SBY Minta TNI Ikut Tenangkan Rakyat
Para penerbang juga unjuk kebolehan. Atraksi Heli MI-35 dan MI-17 buatan Rusia terbang rendah, disusul pesawat-pesawat tempur, termasuk Sukhoi yang membuat formasi serbu di udara. SBY tampak puas dengan atraksi-atraksi itu.
”Upacara berjalan sangat baik, bubarkan,” katanya saat komandan upacara Letjen George Toisutta melapor di akhir acara. Pangkostrad itu juga tampak lega dan terus tersenyum setelah upacara. ”Terima kasih, terima kasih,” ujar George saat disalami tamu undangan yang berebut minta foto bersama. (rdl/ano/nw)
SURABAYA – Presiden SBY memanfaatkan momentum peringatan ulang tahun TNI untuk menenteramkan rakyat terkait krisis ekonomi dunia. Di depan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang