SBY Nyoblos, Djoko Suyanto Golput
Senin, 25 Maret 2013 – 07:41 WIB
Presiden SBY sempat berpesan kepada empat calon Kades Nagrak, Agus Sahrudin, Mahrod Makbuloh, Mulhimah, dan Endang Mustafa, agar bisa bekerja dengan sungguh-sungguh dan amanah. "Intinya siapa pun yang terpilih nanti, dia mesti bisa bekerja sebaik mungkin. Sesuai amanat rakyat," imbaunya.
Dalam hasil penghitungan akhir, calon kades, Agus Sahrudin mampu memeroleh dukungan tertinggi. Dari jumlah daftar pemilih tetap (DPT) Desa Nagrak mencapai 9.473 suara, calon kades no urut 1 ini mendapat 3.621 suara. Kemudian nomor urut 2, Mahrod Makbuloh meraih 450 suara, sedangkan nomor urut 3, Mulhimah hanya 271 suara. Nomor urut 4, Endang Mustafa nyaris menang dengan perolehan suara mencapai 2391. Suara tidak sah serta golput mencapai 2.740 suara. (abe)
BOGOR - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) beserta keluarga kembali bertemu para tetangganya. Ahad (24/3), Presiden bersama Ibu Negara rela
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- TNI AD Kerahkan Ratusan Personel untuk Membantu Warga Terdampak Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki
- Tahun Depan, Sebegini Jumlah Guru ASN & Honorer yang Dapat Tunjangan, Lainnya Sabar
- La Nina Picu Cuaca Ekstrem Menjelang Nataru, Wisatawan Diminta Waspada
- Ibas: Di Tangan Gurulah Masa Depan Bangsa Akan Dibentuk
- Dazle David Toalu Harumkan Indonesia lewat Berbagai Kompetisi Internasional
- ATI & PASEO Gencarkan GET Bagi Pelajar Sekolah