SBY: Reshuffle Tunggu Tanggal Mainnya
Selasa, 20 September 2011 – 11:43 WIB

SBY: Reshuffle Tunggu Tanggal Mainnya
JAKARTA- Kepastian mengenai reshuffle Kabinet Indonesia Bersatu (KIB) II, mulai menemui titik terang. Presiden Susilo Bambang Yudhoyono memberikan sinyal kuat bahwa perombakan kabinet memang akan segera dilakukan.
Hal ini diungkapkan Presiden SBY sesaat menjelang menerima kunjungan pengurus Yayasan Batik Indonesia (YBI). Hadir dalam kesempatan tersebut, Menperin MS Hidayat, Menteri Pariwisata Jero Wacik dan Seskab Dipo Alam.
Baca Juga:
Saat memasuki kantornya, SBY yang melihat kerumunan wartawan awalnya mengajukan pertanyaan mengenai topik pers yang hangat sekarang ini. Saat dijawab wartawan mengenai reshuffle, SBY pun memberikan jawaban singkat namun tegas.
"Reshuffle? Tunggu tanggal mainnya," kata SBY di kantornya, Selasa (20/9).
JAKARTA- Kepastian mengenai reshuffle Kabinet Indonesia Bersatu (KIB) II, mulai menemui titik terang. Presiden Susilo Bambang Yudhoyono memberikan
BERITA TERKAIT
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin
- KPPI 2025 Siap Digelar, PENEMU Dorong Perempuan Ambil Peran Strategis
- Pemerintah Klaim Tarif Impor Trump dari AS Tak Ganggu Swasembada Nasional
- OTT Dugaan Politik Uang PSU Pilkada Serang, Bawaslu Sita Barbuk Uang & HP
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap