SBY Serahkan Penghargaan Ketahanan Pangan
Selasa, 06 Desember 2011 – 13:44 WIB
Sedangkan penerima penghargaan dari kategori Pembina Ketahanan Pangan, antara lain yaitu Gubernur Jawa Tengah Bibit Waluyo, Gubernur DIY Sri Sultan Hamengkubuwono X, Gubernur Riau HM Rusli Zainal dan Gubernur Sulsel Syahrul Yasin Limpo.
Baca Juga:
Sedangkan Bupati yang menerima penghargaan adalah Bupati Temanggung-Jateng Hasyim Afandi, Bupati Deli Serdang-Sumut, Amri Tambunan, Bupati Pesisir Selatan- Sumbar, Nasrul Abit, Bupati Soppeng- Sulsel, A Sutomo, Bupati Magetan-Jatim, Sumantri, Bupati Minahasa Utara- Sulut, Sompie SF Singal dan Bupati Pacitan-Jawa Timur, Indartarto.
Penghargaan dalam kategori yang sama juga diberikan untuk lima kepala desa yakni Kepala Desa Sidoarjo, DIY, Budi Utomo, Kepala Desa Tampumea, Provinsi Sulsel Drs Mustika Sanggana, Kepala Desa Wali Nagari Kandang Baru Provinsi Sumbar Amrizal, Kepala Desa Cipakem, Jabar, Diding Wahyudin dan Kepala Desa Karanggintung Jawa Tengah Noto Siswanto.(afz/jpnn)
JAKARTA--Presiden Susilo Bambang Yudhoyono menyerahkan penghargaan Adhikarya Pangan Nusantara kepada 61 orang yang dianggap berprestasi dan berjasa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pertamina Patra Niaga Uji Penggunaan Bioethanol E10 Bersama Toyota dan TRAC
- Polisi yang Ditembak Mati Rekan Sendiri Dapat Kenaikan Pangkat Anumerta dari Kapolri
- Sekte Indonesia Emas Dideklarasikan Untuk Mewujudkan Perubahan Sosial
- PFM Tegaskan Ada 15 Kementerian dan 28 Badan Teknis yang Perlu Diawasi
- Unilever Sebut Inklusi, Kesetaraan, dan Keragaman Kunci Bisnis Berkelanjutan
- Kapolri Ajak Pemuda Muhammadiyah Berantas Judi Online & Polarisasi Pilkada Serentak