SBY Siap Ladeni Ancaman Anas
Rabu, 27 Februari 2013 – 17:49 WIB

Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (kanan) didampingi Anas Urbaningrum (kiri) saat masih ketum Partai Demokrat, di acara Rapimnas Partai Demokrat, Minggu (17 Feb 2013) di Jakarta. Foto: Mustafa Ramli/Jawa Pos
Ketua Pusat Pengembangan Strategi & Kebijakan DPP Partai Demokrat, Ulil Abshar Abdalla menambahkan bahwa pidato ancaman Anas tidak akan menggoyahkan partainya. Menurutnya, SBY selaku Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat siap menghadapi apa pun yang bakal diungkap oleh Anas.
"Intinya begini, Pak SBY siap menghadapi halaman-halaman apapun yang akan dibuka oleh siapapun. Bank Century atau apapun, beliau siap," tegas Ulil.
Sebelumnya diberitakan, pidato pengunduran diri Anas menyebutkan adanya pihak-pihak yang mendesak dirinya dijadikan tersangka. Mantan anggota KPU itu juga mengibaratkan dirinya sebagai anak yang tidak diinginkan dalam Partai Demokrat.
Ia juga menganggap statusnya sebagai tersangka hanyalah sebuah awal dari sebuah buku.
JAKARTA - Sekelompok kader muda Partai Demokrat mengapresiasi mundurnya Anas Urbaningrum dari kursi ketua umum Partai Demokrat. Namun, pidato pengunduran
BERITA TERKAIT
- Pakar Hukum Abdul Chair Dorong MK Tetapkan Pemenang Pilkada Banggai Tanpa Kembali PSU
- Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Ketidaktegasan Prabowo Memimpin
- Gibran bin Jokowi Tak Berkontribusi, Wajar Ada yang Meminta Ganti
- Gus Khozin Kritik Tugu Titik Nol IKN yang Viral di Medsos
- Tuntut Keadilan, Ratusan Kader Gerindra Banggai Gelar Aksi di Polres
- Kepala Komunikasi Kepresidenan Hasan Nasbi Bakal Direshuffle?