SBY Tanggapi Kritikan Megawati

Tidak Elok Reaktif Setiap Hari

SBY Tanggapi Kritikan Megawati
SBY Tanggapi Kritikan Megawati
"Tapi, kami memantau, sistem bekerja, menteri gubernur segala macam, manakala saya harus tampil, jam itu saya tampil. Kalau saya tampil minggu depan, ya tampil minggu depan. Kalau cukup di-handle pejabat yang bersangkutan, ya memang kepatutannya begitu," ujar SBY.

SBY lantas meminta kader-kader Partai Demokrat menanggapi kritik dengan rasional dan tidak emosional. Dia mengetahui banyak yang menyerang, mendiskreditkan, dan menyalahkan Partai Demokrat, pemerintah, dan pribadi presiden. "Terhadap ini, saya mengajak keluarga besar Partai Demokrat untuk tetap tenang dan rasional. Kalau emosional ketemu emosional, hasilnya bentrok. Tapi, kalau sesuatu yang rasional bertemu juga dengan pikiran rasional, yang ditemukan solusi," katanya.

SBY meminta kader Partai Demokrat menjawab kritik dengan bahasa yang baik, terkontrol, dan terukur. "Tapi, jelaskan. Jangan lari, jangan menghindar. Jelaskan, itulah politik, itulah diskursus, itulah dinamika demokrasi," jelasnya.

 


Sindir Ruhut

BOGOR - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) gerah juga karena pidato kenegaraannya mendapat banyak kritik. Dia mengatakan, pidato kenegaraan

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News