SBY Tuding Ada Menteri Jokowi yang Bermanuver, Deddy PDIP Bilang Begini
Sekretaris Tim Koordinasi Relawan Pemenangan Pilpres (TKRPP) PDIP itu menuturkan pihaknya tentu menyayangkan apabila informasi menteri yang bermanuver membentuk koalisi memang benar.
“Kalau memang ada, itu adalah penunggang bebas demokrasi yang ingin mendapat keuntungan bagi diri dan kelompoknya,” ungkapnya.
Politikus PDIP itu pun jakamenegaskan parpolnya bersama PPP tetap berkomitmen mendukung Ganjar Pranowo sebagai bakal capres 2024.
Penegasan itu dilayangkannya setelah PPP sebagai rekan koalisi PDIP dalam mendukung Ganjar ikut terseret isu menteri bermanuver membentuk koalisi baru.
“Kami yakin hubungan dengan PPP tetap kokoh karena sudah sangat panjang dan teruji,” kata Deddy. (ast/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Politikus PDIP Deddy Yevry Sitorus berbicara soal kabar menteri era Presiden Joko Widodo atau Jokowi yang bermanuver membentuk koalisi baru.
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Aristo Setiawan
- Jelang Pencoblosan Pilkada, PDIP Jatim Minta Cakada Bisa Ikut Mengawal Suara
- Hasto Mendengar Informasi Bakal Dijadikan Tersangka di Kasus Absurd
- Pilwalkot Semarang 2024: Restu & Doa Jokowi untuk Yoyok-Joss
- Lihat Senyum Jokowi saat Kampanye Luthfi-Yasin di Simpang Lima Semarang
- Pramono Dinilai Sengaja Tak Umbar Dukungan PDIP di Alat Peraga Demi Raup Massa Anies
- Pramono Dinilai Samarkan Dukungan PDIP dan Megawati karena Faktor Ahok