Schapelle Corby Segera Diekstradisi ke Australia
Jumat, 19 Mei 2017 – 12:30 WIB

Schapelle Corby Segera Diekstradisi ke Australia

AAP: Putra Sinulingga
Surung mengatakan bahwa dia memahami kekhawatiran Schapelle dan merupakan tugas pihak berwenang "untuk membuat dia merasa lebih santai".
Petugas pembebasan bersyarat akan menyerahkan Schapelle ke pihak imigrasi RI pada tanggal 27 Mei sehingga yang bersangkutan bisa dideportasi.
Mercedes telah menyampaikan permintaan apakah mungkin Schapelle dibawa langsung oleh petugas imigrasi ke bandara, bukan dijemput petugas pembebasan bersyarat dan dibawa ke kantor mereka terlebih dahulu.
"Kita lihat saja nanti. Saya tidak bisa menjamin semuanya," kata Surung.
"Kadang situasi lalu-lintas tidak bagus... kami akan mengikuti peraturan," jelasnya.
Diterbitkan Jumat 19 Mei 2017 oleh Farid M. Ibrahim dari berita ABC News.
Schapelle Corby menyampaikan kekhawatiran dan ketakutannya mengenai meningkatnya perhatian media menjelang pelaksanaan deportasi dirinya ke Australia pekan depan.
BERITA TERKAIT
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya