Schumacher Batal Comeback
Leher Tak Mampu Hadapi Tekanan F1
Rabu, 12 Agustus 2009 – 09:10 WIB

Foto : AP
Bahkan, dia telah merencanakan uji coba dengan F2007 lanjutan yang akan kemarin sampai hari ini. Untuk uji coba itu, dia dilaporkan harus membayar sendiri biaya sewa F2007. Itu harus dilakukan, karena Clienti Department, bagian yang menyewakan F2007, tidak terkait dengan tim F1 Ferrari. Rencana uji coba itu dibatalkan karena hasil tes medis menunjukkan bawha Schumi tidak memungkinkan untuk tampil di F1.
Baca Juga:
"Leher saya tidak cukup kuat untuk menerima tekanan ketika saya mengendarai mobil F1. Ini adalah hasil pemeriksaan terakhir yang telah dilakukan kemarin sore (Senin, Red)," papar Schumi.
Menyusul pembatalan comeback-nya, Schumacher meminta maaf kepada semua pihak termasuk tim Ferrari dan para penggemarnya. Dia hanya berharap Ferrari dapat melakukan yang terbaik. Rencananya, test diver Luca Badoer akan menggantikan Schumi.
"Saya benar-benar merasa kecewa. Saya betul-betul menyesal untuk orang-orang di Ferrari dan semua fans yang mendukung saya. Saya hanya bisa mengulang, bahwa saya sudah mencoba semuanya dengan segenap kemampuan saya," tuturnya. - Yang bisa saya lakukan saat ini adalah tetap mendukung tim secara keseluruhan untuk balapan-balapan yang akan datang," lanjut Schumi.
ROMA - Harapan untuk kembali menyaksikan aksi Michael Schumacher di lintasan Formula 1 kembali sirna. Juara dunia tujuh kali itu mengofirmasi pembatalan
BERITA TERKAIT
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Finalis NBA Tahun Lalu Tumbang, Grizzlies Masuk Playoffs