Schweini Siap Kembali
Kamis, 28 Juni 2012 – 09:52 WIB
Keputusan untuk menurunkan Schweini itu diambil bukannya tanpa pertimbangan. Loew menganggap kondisi fisik Schweini sudah benar-benar 100 persen fit.
Baca Juga:
Keputusan Loew untuk tetap memainkan Schweini mendapat dukungan Felix Magath. Pelatih VfL Wolfsburg ini menilai peran Schweini di timnas Jerman belum tergantikan. "Jika dia (Schweini, Red) cedera dan tidak bisa bermain, saya lihat tidak akan ada pergantian baginya," sebut Magath dalam tulisannya di media lokal Jerman, Die Welt.
Magath yang pernah berkolaborasi dengan Schweini di Bayern Munchen itu menganggap karakter permainan pemain berusia 27 tahun tersebut tidak dimiliki penggawa Jerman lainnya. "Memang, masih ada Toni Kroos dan Lars Bender yang bisa menjadi salah satu opsi. Namun, Schweini tetaplah dibutuhkan tim ini," jelas Magath. (ren/bas)
WARSAWA - Lini tengah Jerman masih tetap solid. Sebab, Bastian Schweinsteiger yang sebelumnya sempat dikabarkan bakal absen kini kondisinya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- UFC Fight Night Segera Digelar di Indonesia
- Jadwal MotoGP 2025, Kapan Mampir ke Mandalika?
- Pelatih Anyar Persis Solo Pernah Melukai Timnas Indonesia
- Liga Champions Memasuki Masa Krusial, Cek Klasemen
- Pep Guardiola: Masa Buruk Ini akan Segera Berlalu
- Jadwal Timnas Indonesia di Grup B ASEAN Championship 2024