Scolari: Maaf, Waktu Saya Sudah Berakhir

Scolari: Maaf, Waktu Saya Sudah Berakhir
Scolari: Maaf, Waktu Saya Sudah Berakhir
Setelah kalah 0-3 dari United, suasana ruang ganti Chelsea mulai kurang nyaman. "Segalanya telah hilang. Kami harus menjadi lelaki dan berusaha bersatu kembali. Hanya itu caranya," ungkap Scolari, sebagaimana dikutip Telegraph.

Keputusan untuk memecat Scolari membuat Chelsea harus siap kehilangan banyak uang. Sebab, mereka harus membayar kompensasi 7,5 juta pounds atau sekitar Rp 129 miliar. Itu merupakan kompensasi pemutusan tiga tahun kontrak Scolari.

Dengan begitu, Abramovich sudah mengeluarkan total dana 32,5 juta pounds (Rp 562 miliar) untuk memberikan kompensasi kepada empat manajer yang dipecat di tengah jalan. Tiga pelatih sebelumnya, Claudio Ranieri, Jose Mourinho, dan Avram Grant. (ham/aww)
Berita Selanjutnya:
Kursi Eriksson Makin Panas

RIWAYAT karir Luiz Felipe Scolari di Chelsea hanya berumur tujuh bulan. Menurunnya performa John Terry dkk sebulan terakhir menjadi klimaks kebersamaan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News