Scooter Prix 2025 Segera Digelar di Sentul, Pertamina Kembali Beri Dukungan
Jumat, 25 April 2025 – 11:38 WIB

Pertamina kembali mendukung ajang Scooter Prix 2025 yang akan berlangsung di Sentul International Karting Circuit. Foto: Dokumentasi Humas Pertamina
"Kami harap komunitas dan pembalap yang bertanding bisa menyampaikan pesan kepada masyarakat tentang pentingnya BBM ramah lingkungan, serta tentang bahan bakar yang berkualitas tinggi untuk kendaraan," ujar Andar.
Scooter Prix 2025 di Sentul International Karting Circuit akan diselenggarakan dalam lima putaran. Berikut jadwalnya:
- Putaran pertama 26-27 April 2025
- Putaran kedua 28-29 Juni 2025
- Putaran ketiga 9-10 Agustus 2025
- Putaran keempat 11-12 Oktober 2025
- Putaran kelima 29-30 November 2025. (mrk/jpnn)
Pertamina kembali mendukung ajang Scooter Prix 2025 yang akan terselenggara dalam 5 putaran di Sentul International Karting Circuit
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Gandeng 900 Petani, UMKM Binaan Pertamina NanasQu Tembus Pasar Ekspor
- Tingkatkan Konektivitas Nasional, Pelita Air Sambut Kedatangan Armada ke-13 Airbus A320
- Scooter Prix 2025 Segera Digelar, Total Hadiah Mencapai Lebih Dari Rp 1 Miliar
- Gubernur Sumsel Letakan Batu Pertama Pembangunan Jembatan Crossing Pipa Pertamina di Desa Benuang, Pali
- Semangat Hari Kartini, Pertamina Dorong Perempuan untuk Berkarya & Salurkan Energi
- Kiprah Kartini Hulu Migas Membangun Ketahanan Energi untuk Negeri