SDN Ambruk, Empat Siswa Terluka
Kamis, 26 Mei 2011 – 14:56 WIB
"Saya juga lihat ada kanopi yang mulai bengkok. Saya minta kepala sekolah untuk melarang muridnya beraktivitas di bagian gedung yang kanopinya runtuh,” pintanya.
Kepala Dinas Pendidikan DKI Jakarta, Taufik Yudi Mulyanto menegaskan, ketiga siswa dan satu penjaga kantin sekolah akan menjalani pemeriksaan lebih lanjut untuk memastikan kondisi bagian kepala mereka dalam keadaan baik.
"Sesuai dengan petunjuk gubernur, para korban akan menjalani pemeriksaan lebih lanjut untuk memastikan kondisi mereka. Kami sudah koordinasikan dengan Dinas Kesehatan. Semua biaya digratiskan,” kata Taufik yang juga ikut mengunjungi SDN 02 Kwitang.
Sebelumnya, tiga siswa dan satu penjaga kantin Sekolah Dasar Negeri 02 Kwitang, Jakarta Pusat, mengalami luka-luka setelah tertimpa atap sekolah mereka yang runtuh, Selasa (24/5). Atap kanopi sekolah itu runtuh dari lantai 3 dan menimpa atap kantin. Seluruh korban menderita luka pada bagian kepala. Peristiwa itu terjadi sekitar pukul 15.30.
PERHATIAN besar diberikan Gubernur DKI Jakarta Fauzi Bowo, terhadap peristiwa robohnya atap SDN 02 Kwitang, Senen, Jakarta Pusat. Orang nomor
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS