SEA Games 2021: Ganyang Malaysia, Timnas Sepak Takraw Indonesia Rebut Medali Emas
Kamis, 19 Mei 2022 – 18:47 WIB
jpnn.com, HANOI - Cabor sepak takraw Indonesia berhasil meraih medali emas pada nomor Double Event Putra SEA Games 2021.
Di partai puncak, Indonesia mengalahkan Malaysia dengan skor 2-1, dengan perincian menang 21-17 di set pertama, keok 20-21 di set kedua, kemudian mengunci kemenangan dengan skor 25-23.
Manajer Timnas Sepak Takraw Indonesia, Surianto mengaku senang atletnya berhasil mengalahkan Malaysia di final SEA Games 2021.
"Alhamdulillah, kami sangat bersyukur karena berhasil meraih medali emas," katanya kepada JPNN.com, Kamis (19/5) malam.
Timnas sepak takraw Indonesia berhasil merebut emas SEA Games 2021 seusai mengalahkan Malaysia
BERITA TERKAIT
- Warga Tangerang Kecele Beli iPhone 16 di Malaysia: Dapat Produk Gagal, Repot Urus Pajak
- Pengiriman TKI Ilegal ke Malaysia Terbongkar, Satu Tersangka Ditangkap Polres Dumai
- Ini 4 Faktor untuk Mencapai Visi Integrasi dan Konektivitas Subkawasan BIMP-EAGA
- Survei Indikator: China Dipersepsikan sebagai Kawan Terdekat Indonesia
- Mobil Listrik BYD M6 Hadir di Negeri Jiran, Harga Lebih Mahal
- Serka Dini Mitasari, Srikandi Atlet Sepak Takraw Berbaju Loreng