SEA Games 2023: Pesan Penuh Motivasi Menpora Dito saat Pengukuhan Kontingen Indonesia
Selasa, 02 Mei 2023 – 10:17 WIB

Menpora Dito Ariotedjo saat pengukuhan kontingen Indonesia menuju SEA Games 2023 Kamboja. Foto: Amjad/JPNN
Menteri 32 tahun tersebut menjelaskan bahwa penentuan atlet yang dikirim menuju SEA Games 2023 sudah melalui perhitungan matang. Mulai dari jejak prestasi, performa, analisa pakar, dan juga analisa dari tim KONI serta KOI.
Baca Juga:
Total atlet Indonesia yang diberangkatkan ke SEA Games 2023 berjumlah 599 orang, plus 230 ofisial, serta 55 tim pendukung.
Setelah dikukuhkan, kontingen SEA Games 2023 itu langsung bertolak ke Istana Negara untuk dilepas oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) pada siang ini.(dkk/jpnn)
Menpora Dito Ariotedjo mengukuhkan kontingen Indonesia menuju SEA Games 2023 di Kamboja, begini pesan penuh motivasinya
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Sudirman Cup 2025: Ini Target dari Menpora Dito Ariotedjo
- Menpora Dito Punya Harapan Besar Terhadap Kepengurusan Baru BWF
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- Menpora Ajak Pemuda Jadikan Idulfitri Momentum Evaluasi Diri
- Menpora Dito Lepas 500 Pemudik dalam Program Mudik Gratis MS Glow 2025
- Tokoh Olahraga hingga Anggota DPR Hadiri Bukber Menpora Dito Ariotedjo