Sebatas Hubungan Kerja dengan Anji
Minggu, 20 Januari 2013 – 10:35 WIB

Raline Shah. Foto: Angger Bondan/Jawa Pos
AKHIR Oktober tahun lalu, saat namanya mulai masuk sebagai pendatang baru dunia hiburan Indonesia, Raline Shah langsung mendapat tamparan keras. Dia digosipkan sebagai pemicu retaknya hubungan solois Anji dengan calon istrinya (kini istri) Wina Natalia.
Bukan hanya itu, Raline juga disebut-sebut mengandung anak Anji. Padahal, kata Raline, hubungan mereka sebatas pekerjaan. Dia diminta untuk membintangi klip video Anji yang berjudul Berhenti di Kamu.
Baca Juga:
Gosip tersebut membuat orang tua Raline marah. Raline masing ingat, saat itu dirinya langsung diminta untuk menjadi orang biasa yang bekerja di kantor.
"Saya jelaskan ke orang tua bahwa itu nggak benar. Kalau misalnya hamil pun, saat sembilan bulan bakal ketahuan juga," kata perempuan yang tak mau membicarakan soal kehidupan asmaranya itu.
AKHIR Oktober tahun lalu, saat namanya mulai masuk sebagai pendatang baru dunia hiburan Indonesia, Raline Shah langsung mendapat tamparan keras.
BERITA TERKAIT
- Bikin Ramadan Makin Seru, Film Wicked Hingga Paddington In Peru Tayang di Catchplay+
- Soal Video Anak Menangis, Baim Wong Akhirnya Beri Penjelasan
- Sidang Perceraian Baim Wong dan Paula Verhoeven Dilanjut Pekan Depan, Ini Agendanya
- Ruben Onsu Kirim Doa dan Semangat untuk Wendi Cagur
- Aura Kasih Tutup Kemungkinan Rujuk dengan Eryck Amaral
- Reza Gladys Alami Kerugian Imbas Rumor Produk Ilegal, Penjualan Menurun