Sebegini Banyak Uang Denda Pelanggaran PPKM
Rabu, 21 Juli 2021 – 20:20 WIB
Nantinya, denda tersebut akan disetorkan ke Badan Penerimaan Retribusi Daerah (BPRD) Provinsi DKI Jakarta.
Tamo memastikan selama PPKM berlanjut hingga 25 Juli, pihaknya akan giat melakukan penindakan agar tidak terjadi kerumunan di masyarakat.
"Saya juga harap masyarakat patuhi prokes demi kebaikan dan kesehatan bersama," kata dia. (antara/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Selama penindakan PPKM Darurat sejak 3-20 Juli 2021, Satpol PP Jakarta Barat meraup uang denda sebesar ini.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Gandeng Satpol PP, Bea Cukai Bogor Gelar Sosialisasi BKC Ilegal, Ini Tujuannya
- Pengamat Tata Kota Sebut Aparat Lemah kepada Preman Bisa Hilangkan Kepercayaan Publik
- Pembongkaran Pasar Tumpah Bogor Dibatalkan, Warga Ancam Bongkar Sendiri
- Hadiri Senam Partai 60lkar, Richard Moertidjaya Ajak Masyarakat Terapkan Gaya Hidup Sehat
- Warga Cengkareng Jakbar Punya Kebun Ganja di Rumah
- Kepala BKPP Bicara soal Honorer jadi PPPK 100% dan Paruh Waktu