Sebegini Jumlah CPNS 2021 yang Mengundurkan Diri, 3 Instansi Ini Terbanyak
Minggu, 27 Februari 2022 – 08:49 WIB

Perkembangan penetapan NIP CPNS, NIP PPPK guru dan nonguru. Foto tangkapan layar Facebook BKN
Sisanya yaitu 6.918 NIP CPNS instansi daerah.
Ada informasi yang mengejutkan, yaitu dari 53 instansi pusat penyelenggara CPNS 2021 ada 138 peserta dinyatakan mengundurkan diri.
Mereka tersebar pada 11 instansi, dengan rincian sebagai berikut:
1. Kemenko Bidang Maritim dan Investasi, 1 orang.
2. Kementerian BUMN, 1.
3. Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia, 51.
4. Kementerian ESDM, 4.
5. Kemendikbudristek, 45.
BKN menyampaikan jumlah CPNS 2021 yang mengundurkan diri di 11 instansi dan 3 instansi yang terbanyak
BERITA TERKAIT
- Kartu Ujian PPPK Tahap 2 Belum Muncul, Berita Seleksi Bikin Tambah Panik
- Ribuan CPNS 2024 Mengundurkan Diri, Ada 5 Alasan
- 5 Berita Terpopuler: Jangan Sepelekan Peringatan Ahli Hukum, Semua ASN Wajib Tahu, karena Sangat Mudah Memberhentikan PPPK
- Surat BKN soal Pengisian DRH NIP PPPK Paruh Waktu Ditunggu Pemda
- 5 Berita Terpopuler: Penyebab Kartu Ujian Tak Bisa Dicetak Terungkap, Kasus Ini Jadi Pelajaran bagi PPPK, tetapi Jangan Panik
- Pejabat BKN: Sangat Mudah jika Ingin Memberhentikan PPPK