Sebelum Ditembak Mati Teroris Papua, Habel Halenti Sempat Teriak Ampun Komandan
Kamis, 03 Juni 2021 – 19:28 WIB
Selanjutnya, pada pukul 14.00 WIT, anggota TNI-Polri langsung menuju lokasi guna mengevakuasi korban.
“Pada saat tiba di lokasi, rombong TNI-Polri ditembaki oleh KKB yang sudah menunggu dan terjadi kontak tembak sekitar 15 menit,” tambah Kamal.
Setelah itu, korban bisa dievakuasi dan kini dibawa personel TNI-Polri ke Puskesmas Ilaga.
Baca Juga: Booking Cewek Cantik Lewat Aplikasi MiChat, Tak Disangka, yang Datang Malah Waria Ganas
“Akibat tembakan itu, korban mengalami luka tembak di leher kanan hingga tembus ke mulut hingga korban meninggal dunia,” pungkas Kamal. (cuy/jpnn)
Pembantaian kembali dilakukan kelompok teroris yang ada di Papua. Kali ini, mereka menembak mati warga sipil bernama Habel Halenti.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Berdemonstrasi di Kedubes AS, Aktivis Tolak Campur Tangan Asing dalam PSN dan Urusan Papua
- Laurenzus Kadepa, Wakil Rakyat Progresif Revolusioner yang Dirindukan Rakyat
- Pos TNI dan Polri Diberondong Peluru KKB, Seorang Warga Sipil Tewas
- Korupsi Berjamaah PON Papua, Ini Tanggapan Komnas HAM dan Himpunan Mahasiswa
- Tangkap 3 Terduga Teroris di Sukoharjo, Densus 88 Sita Sajam di Rumah SQ
- KKB Serang dan Tembak Warga, Pelajar SD Ketakutan