Sebelum Pimpin Upacara Hari Pancasila, Jokowi Datangi Tempat Penting Ini
Rabu, 01 Juni 2022 – 10:02 WIB

Presiden Jokowi. Ilustrasi. Foto: Ricardo/JPNN.com
Di Kabupaten Ngada, presiden juga diagendakan untuk meninjau Kampus Bambu Turetogo.
Pada sore harinya, presiden akan menuju Bandara Soa Bajawa untuk kemudian lepas landas kembali ke Kabupaten Ende. Presiden akan bermalam dan melanjutkan kegiatan kunjungan kerja esok hari. (tan/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Jokowi menyempatkan diri mengunjungi Rumah Pengasingan Bung Karno di Kabupaten Ende.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah
- Peserta Sespimmen Menghadap ke Jokowi, Pengamat: Berisiko Ganggu Wibawa Prabowo
- Sufmi Dasco Ahmad Bicara Soal Isu Matahari Kembar, Begini Kalimatnya
- Ma'ruf Amin Nilai Isu Matahari Kembar Bukan Ancaman bagi Pemerintahan Prabowo