Sebuah Barbel Diletakkan di Makam Agung Hercules
Jumat, 02 Agustus 2019 – 18:41 WIB
Mendiang Agung Hercules sejak beberapa bulan terakhir divonis menderita kanker otak stadium empat. Kondisi itu memaksanya harus dirawat di RSUD Kota Tangerang, Banten belum lama ini.
Agung Hercules sempat keluar dari rumah sakit. Sejak beberapa pekan lalu dirinya menjalani pengobatan alternatif dan pemulihan di daerah Bandung, Jawa Barat. (mg3/jpnn)
Seperti diketahui, semasa hidupnya Agung Hercules memang identik dengan barbel. Dia selalu membawa alat olahraga itu di setiap penampilannya.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- Astaga, Anak Isa Bajaj Diduga Alami Kekerasan Hingga Lakukan Visum
- Reaksi Isa Bajaj Setelah Pelaku Pelecehan Seksual Terhadap Istrinya Ditangkap
- Seperti ini Reaksi Istri Isa Bajaj Saat Yusuf Perlihatkan Alat Kemaluannya
- Yusuf Kepada Isa Bajaj: Saya Minta Maaf
- Pengakuan Pelaku Pelecehan Seksual terhadap Istri Isa Bajaj, Astaga
- Polisi Ungkap Motif Pelaku Pelecehan Seksual Terhadap Istri Isa Bajaj, Ya Ampun