Sebulan Nikah, Artis Cantik ini Bilang Masih Nggak Berasa
Rabu, 02 Maret 2016 – 11:58 WIB
jpnn.com - ARTIS Alexandra Gottardo bahagia menyandang status sebagai seorang istri. Namun, meski sudah menikah sebulan lalu dengan Arief Waworuntu, Alexandra merasa masih belum berumah tangga.
"Masih nggak berasa kalau udah nikah, masih kayak pacaran aja," ungkap Alexandra.
Untuk urusan momongan, Alexandra dan suami tak menundanya. Mengingat usianya saat ini sudah menginjak 31 tahun. Wanita kelahiran Malang ini berharap bisa segera diberikan keturunan untuk melengkapi kebahagiaan keluarga kecilnya.
Baca Juga:
"Nggak nunda, saya dari dulu udah pengin punya anak karena pada dasarnya suka sama anak kecil," tandas Alexandra. (chi/jpnn)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Abah Qomar Kembali Didiagnosa Kanker Usus Besar, Begini Kondisinya, Mohon Doanya
- Lewat Event 5K Fun Run, Kemkomdigi Bangun Kolaborasi Lintas Sektor dalam Berantas Judol
- Kecewa Dibohongi Fico, Aurel Hermansyah: Bilang Mobil Kecelakaan, Astaga!
- Lemas Setelah Kemoterapi, Abah Qomar Tertawa Seusai Dijenguk Bopak Castello
- Ayah Jessica Iskandar Meninggal Dunia, Begini Kondisi Rumah Duka
- Jalani Kemoterapi, Begini Kondisi Terkini Abah Qomar