Sebut Nama Allah, Mardani Ali Sera Beri 3 Imbauan Penting soal PSBB
Jumat, 17 April 2020 – 08:35 WIB

Mardani Ali Sera. Foto; Ricardo/JPNN.com
Kedua, Mardani mengimbau pemerintah perlu membuat tim kolaborasi untuk menghasilkan alat pelindung diri (APD) sederhana yang membuat masyarakat beraktivitas dengan aman.
“Kita tidak tahu sampai kapan wabah ini. Jadi mesti membiasakan diri dengan alat keselamatan diri dan bisa beraktivitas,” ungkapnya.
Ketiga, Mardani mengimbau supaya dibuat formula antivirus kolaborasi semua pihak dengan dana pemerintah. (boy/jpnn)
Mardani Ali Sera menilai PSBB DKI Jakarta belum maksimal dan tidak seefektif karantina wilayah.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- 24 Jam Nonstop, Posko Mudik Lebaran DPW PKS Banten Sediakan Fasilitas Pijat Relaksasi
- Yanuar Arif Melepas Ribuan Peserta Program Mudik Gratis dengan Kereta Api
- PKS Ajak Yatim, Piatu, & Duafa Belanja Baju Lebaran Gratis
- Anis Byarwati Minta Pemerintah Waspada pada Angka Deflasi Tahunan
- Legislator PKS Sebut Hak Pekerja PT Sritex Bisa Segera Dipenuhi
- Rahmat Saleh Mendorong BPN Aktif Menyosialisasikan Sertifikat Elektronik