Sedang Atraksi, Pesawat Jatuh Di Bandung Air Show
Dua Orang Dilaporkan Tewas
Sabtu, 29 September 2012 – 13:25 WIB

Sedang Atraksi, Pesawat Jatuh Di Bandung Air Show
JAKARTA -- Sebuah kecelakaan pesawat terbang kembali terjadi. Sabtu (29/9), pukul 11.45, sebuah pesawat Cesna, jatuh di kawasan Bandar Udara Husein Sastranegara, Bandung, Jawa Barat.
"Pada pukul 11. 45 Pesawat Cesna sedang akrobat jatuh di Husein Sastranegra Bandung pada saat sedang acara Bandung Air Show," ungkap Kepala Humas Badan Nasional Penanggulangan Bencana, Sutopo Purwo Nugroho, Sabtu (29/9). Kecelakaan itu juga merenggut korban nyawa.
Baca Juga:
"Pesawat jatuh dari ketinggian 400 meter di tanah kosong. Dilaporkan dua orang meninggal," kata Sutopo. Dia menjelaskan, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Jabar sedang merapat ke lokasi. (boy/jpnn)
JAKARTA -- Sebuah kecelakaan pesawat terbang kembali terjadi. Sabtu (29/9), pukul 11.45, sebuah pesawat Cesna, jatuh di kawasan Bandar Udara Husein
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Menko Airlangga Imbau Pengusaha Mencairkan THR Lebih Cepat
- Honorer Calon PPPK 2024 Bisa Bernapas Lega, Sesuai Jadwal Semula
- Pak Bupati Sodorkan Solusi Polemik Pengangkatan PPPK 2024
- Bukan Hanya soal Pengangkatan PPPK 2024, tetapi Honorer Tidak Turun ke Jalan
- Kabar Gembira soal Pengangkatan PPPK & CPNS 2024, Kali Ini Percepatan
- Kantor PTPN I Digeledah Terkait Dugaan Korupsi PG Asembagoes, Manajemen Tegaskan Hal ini