Sedih Banget, Jayati Amanah Menangis Histeris Peluk Jasad Suami yang Tewas Saat Bekerja
Sementara keluarga korban yang lain terus berusaha menenangkan istri korban yang terus menangis.
Sebelumnya, Kasubsi Operasi Basarnas Palembang Agus Mujiono mengungkapkan korban yang tewas tersebut, karena tertimpa reruntuhan bangunan pada bagian tekuk leher dan wajah.
"Jadi korban ini tewas karena tertimpa reruntuhan pada bagian tekuk leher," terang Agus saat ditemui di lokasi, Senin (14/11).
Pemilik rumah hingga saat ini belum memberikan keterangan lebih lanjut terkait robohnya dinding bangunan rumah tersebut.
Sementara itu, korban yang mengalami patah tulang pada kaki bernama Arif (54).
Saat ini korban sudah dibawa ke Rumah Sakit Bhayangkara Moh Hasan Palembang guna dilakukan pemeriksaan lebih lanjut. (mcr35/jpnn)
Jayati Amanah menangis histeris memeluk jasad suaminya yang tewas akibat tertimpa reruntuhan material bangunan pada Senin (15/11) siang.
Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Cuci Hati
- Pemkot Palembang Buka 10 Ribu Tabungan Gratis untuk Pelajar
- Renovasi Rumah di Menteng Tetap Jalan Meski Tebang Pohon Tanpa Izin
- Nelayan yang Hilang di Bangka Barat Ditemukan, Begini Kondisinya
- Bocah di Palembang Terseret Banjir dan Tenggelam, Begini Kejadiannya
- Bocah Tenggelam di Aliran Bendungan Sukajaya Palembang, Tim SAR Langsung Bergerak
- Romadhan Jadi Tersangka Kecelakaan Speedboat di Sungai Musi, Sebuah Fakta Terungkap