Sedih Dituding Lakukan Pencucian Uang, Raffi Ahmad: Aku Ini Kerja 20 Tahun Lebih
Sabtu, 03 Februari 2024 – 16:16 WIB

Raffi Ahmad pada acara jumpa pers Turnamen Olahraga Selebriti Indonesia bersama Supersilk Anti Noda, Selasa (4/7). Foto: Romaida/JPNN.com
Kendati geram karena difitnah, Raffi menyatakan tak akan berhenti berkarya di berbagai industri Tanah Air. Menurutnya, fitnah tersebut hanya angin lalu.
“Kita harus tetap bisa bangkit dan juga jangan gampang percaya dengan hal-hal seperti itu,” imbuhnya.
Sebelumnya, dugaan pencucian uang yang dilakukan Raffi Ahmad pertama kali diungkapkan dalam konten nasional corruption watch.
Disebutkan ayah dua anak itu menjadi kantong semar untuk mengelola uang-uang haram hingga ratusan juta rupiah. (mcr31/jpnn)
Sedih dirumorkan melakukan pencucian uang, Raffi Ahmad menegaskan kekayaannya hasil kerja keras selama 20 tahun.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah
BERITA TERKAIT
- Program Si Iklas Besutan Sandiaga Uno Hadirkan Pelatihan Kedua, Diikuti 50 Peserta
- Gelapkan Uang Rp 8,6 Miliar, Pegawai Bank Mega Ini Dituntut 10 Tahun Bui
- Perayaan Ultah Lily, Putri Raffi & Nagita Dihadiri Sederet Artis Hingga Istri Wapres
- Nagita Slavina Gelar Ajang Pencarian Bakat di Beberapa Sekolah
- PPATK Pastikan Pengawasan Independen di Danantara, Sesuai Standar FATF
- Doakan Ruben Onsu, Raffi Ahmad: Semoga Keberkahan Selalu Menyertai