Sedot 22 Ribu Basket Mania

Sedot 22 Ribu Basket Mania
Sedot 22 Ribu Basket Mania
Hal yang sama juga diutarakan oleh mengaku Doni Hendra, Manager Marketing Main dealer Hayati.? Saya melihat kompetisi ini punya dampak yang positif untuk para pelajar. Pertumbuhan kompetisi ini pada tahun kedua juga terus menujukkan tren yang positif. Semoga ini menjadi pertanda yang baik untuk perkembangan basket di wilayah sumatera barat,? ucap Doni.

Taufik Ardiansyah, CSC Telkomsel Branch Padang juga kagum dengan kehebohan dan kreativitas para pelajar di Honda DBL 2012 Seri Sumatera Barat. ?Tahun ini Honda DBL mengalami peningkatan dalam segala hal. Baik secara kualitas pertandingan maupun kemasan. Tahun ini, saya berharap ada pelajar terbaik Sumatera Barat yang bisa lolos dalam seleksi DBL Indonesia All-Star,? ujar Taufik.  

Sementara itu, final party Honda DBL 2012 West Sumatera Series melahirkan juara baru putra dan putri. Pada laga final putri, tim basket SMAN 1 Sijunjung berhasil menjadi champion setelah mampu mengalahkan SMAN 2 Padang dengan skor 96-30. 

Sedangkan pada final putra, tim basket SMA 3 Padang Panjang sukses merebut predikat champion usai menyudahi perlawanan dari SMAN 2 Payukumbuh dengan skor 79-55.

PADANG - Berakhir sudah kompetisi basket pelajar terbesar di Indonesia, Honda Development Basketball League (DBL) West Sumatera Series 2012. Minggu

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News