Segera Tayang, Film Keluarga Cemara 2 Hadir dalam Kehidupan Baru
Rabu, 06 April 2022 – 18:22 WIB
Permasalahan dan persoalan yang dihadapi juga bertumbuh, seperti Euis yang ingin mendapatkan privasi dengan pisah kamar dengan Ara.
Selain itu, persoalan masa remaja Euis yang mulai mengenal cinta pertama juga menghiasi drama keluarga si Abah dan Emak.
"Pesan yang ingin aku tawarkan ke penonton ialah tentang bagaimana sebuah keluarga menghadapi masalah dengan cara yang mendahulukan perasaan serta pengertian," kata Ismail Basbeth, dalam keterangan tertulisnya, Rabu (6/4). (jlo/jpnn)
Film Keluarga Cemara 2 yang akan segera tayang menghadirkan cerita kehidupan baru keluarga Abah dan Emak.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Film Bila Esok Ibu Tiada Sajikan Kisah Keluarga Penuh Makna
- Baru Dirilis, Trailer Heartbreak Motel Ditonton Lebih dari 1 Juta Kali
- Heartbreak Motel, Kisah Cinta Segitiga di Dunia Selebritas
- Quinn Salman Bakal Bermain dalam Teater Musikal Keluarga Cemara
- Bintangi Film Rumah Masa Depan, Laura Basuki Cerita Tantangannya
- Film Ali Topan Versi Jefri Nichol Diputar Perdana di JAFF 2023