Segmen Korporasi Dongkrak Penjualan Ritel Kendaraan
Jumat, 19 Oktober 2018 – 15:34 WIB

Ilustrasi tiga produk LMPV Avanza, Confero dan Ertiga. (Foto: ridho/jpnn)
Dijatmiko menambahkan, pembiayaan untuk kendaraan jenis MPV saat ini relatif stabil. Tidak turun, tapi juga tidak tumbuh signifikan.
Sementara itu, untuk SUV, hanya kendaraan bermesin diesel yang tumbuh signifikan. Mesin diesel dipilih banyak konsumen karena terbukti lebih irit bahan bakar.
Selain itu, biaya perawatannya rendah daripada kendaraan berbahan bakar bensin.
”Sekarang banyak yang cari kendaraan irit BBM (bahan bakar minyak, Red),” tegas Dijatmiko. (wir/c11/fal)
Konsumen korporasi (fleet) memberikan kontribusi signifikan terhadap penjualan ritel kendaraan bermotor pada Januari-September 2018.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Peredaran Rokok Polos Gerus Penerimaan Negara, Komisi XI DPR Berkomitmen Lakukan Hal Ini
- Tanggapi Santai Perang Tarif AS vs China, Bahlil: Ini Bukan Seperti Dunia Mau Berakhir
- PertaLife Insurance Bukukan Premi Rp 1,25 Triliun, Kinerja Terbaik Sepanjang Sejarah
- Bulog Mojokerto Catat Serapan Gabah & Beras Tertinggi se-Jatim, Kodim 0815 Beri Apresiasi
- ICS Compute Luncurkan Secure Saver Edge, Solusi CDN Revolusioner
- Harga Emas Diprediksi Bisa Tembus USD 4.000 Per Troy