Segrup dengan UEA, Ini Jadwal Pertandingan Indonesia di Pra-Piala Dunia 2022
Kamis, 18 Juli 2019 – 04:46 WIB

Hasil undian kualifikasi Piala Dunia 2020 zona Asia. Foto: the-afc
Selasa 31 Maret 2020
Malaysia vs Vietnam
Indonesia vs UEA
Kamis 4 Juni 2020
UEA vs Thailand
Vietnam vs Indonesia
Selasa 9 Juni 2020
UEA vs Vietnam
Thailand vs Malaysia
Indonesia tergabung di grup G kualifikasi babak kedua Piala Dunia 2022 setelah drawing digelar Rabu (17/7). Sejauh ini, jadwal sudah diumumkan oleh AFC.
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Erick Thohir akan Mempercepat Perekrutan Direktur Teknik PSSI
- Begini Persiapan Timnas Indonesia Menjelang Lawan Korea Utara di Piala Asia U-17 2025
- Piala Asia U-17 2025: Kelebihan Timnas Indonesia di Mata Korea Utara
- Timnas Indonesia Dipastikan Hadapi Korea Utara di Perempat Final Piala Asia U-17
- Hasil Babak Grup Piala Asia U-17 2025: Indonesia dan Uzbekistan Digdaya, Australia Apes
- Link Streaming Timnas Indonesia Vs Afganistan: Pemain Pelapis Giliran Unjuk Gigi