Segudang Prestasi Karang Taruna Jatibening, Hasilkan Rupiah hingga Kepedulian Sosial
Selasa, 04 Mei 2021 – 11:00 WIB

Karang Taruna Jatibening kembangkan Karang Bening Hydrofarm. Foto: Kemensos
“Sebagai generasi penerus bangsa, para pemuda harus visioner dengan melakukan kegiatan-kegiatan kreatif dan menyejahterakan lingkungan sekitar,” kata Rahmat.
Oleh karena itu, pembinaan secara moril dan materiel terhadap pemuda, khususnya Karang Taruna, sangat diharapkan. “Dengan adanya peran pemerintah pusat dan daerah serta peraturan-peraturan yang menekankan pembinaan anak muda, kami berharap anak muda dianggap sebagai bagian dari keamanan sehingga bila kita membina mereka, berarti kita aman,” katanya. (jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Karang Taruna Jatibening kembangkan Karang Bening Hydrofarm yang bergerak melakukan budi daya sayur hidroponik yang juga salah satu usaha ekonomi produktif.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- Sekolah Rakyat
- Dukung Sekolah Rakyat, Gubernur Sherly Tjoanda Siapkan Lahan 10 Hektare
- Bukber Pegawai Kemensos, Gus Ipul Serukan Solidaritas dan Kepedulian ke Sesama
- 4 Sekolah Rakyat Dibangun di Jateng, Dana & Guru Disiapkan Pemerintah Pusat
- Jakarta Banjir, HNW Turun Langsung Salurkan Bantuan & Puji Gerak Cepat Pemerintah
- Gus Ipul Pastikan Efisiensi Tak Ganggu Pelayanan Masyarakat di Kemensos