Sehari Mampu Khatamkan Al-Qur'an 1244 Kali
Minggu, 07 Agustus 2011 – 23:49 WIB

Direktur Utama PLN, Dahlan Iskan sedang berbincang dengan para santri pada acara PLN Gelar Khatam Al-Qur'an 1000 kali dalam sehari yang diselenggarakan di Mesjid Nurul Falah PLN Distribusi Jakarta dan Tangerang, Jakarta, Sabtu (6/8). foto: Mahyudi/JPNN
Disebutkannya bahwa khataman Al-Qur'an tersebut diselesaikan dalam tiga tahap oleh sekitar 1500 Hafidz dan Hafidzoh yang terbagi dalam 150 kelompok. "Mempelajari dan memahami isi Al-Qur’an secara baik dan benar tentulah memiliki metodologi tersendiri. Begitu pula dengan tata cara membaca sampai megkhatamkannya. Khatam Al-Qur’an menjadi bagian terpenting bagi umat muslim, terlebih ketika berada pada Bulan Suci Ramadhan,"tambah Irwan lagi. (yud/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA - Tidak kurang dari 1500 peserta khatam Al-Qur’an yang terdiri para hafidz dan hafidzoh dari lembaga-lembaga pendidikan Al-Qur’an
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Lewat Colour of Easter, Nippon Paint Percantik Tampilan Panti Asuhan Abigail
- Jaksa Tetapkan Kepala SMK 2 PGRI Ponorogo Tersangka Korupsi Dana Bos
- Gunung Marapi di Sumbar Dilaporkan Mengalami 3 Kali Erupsi
- KBMI Akan Peringati May Day di Monas: Kami Ingin Menyampaikan Aspirasi Langsung kepada Prabowo
- Gubernur Lampung Dukung Gerakan Dapur Indonesia Jalankan Program MBG Rutin
- Seorang Pendaki Ditemukan Meninggal di Gunung Merbabu, Menhut: Utamakan Keselamatan