SehatQ Ikut Mengantisipasi Ancaman Gelombang Ketiga Pandemi COVID-19
Selasa, 09 November 2021 – 07:06 WIB
Dia menyebut SehatQ sudah melayani ratusan ribu telekonsultasi, puluhan ribu vaksinasi, menyediakan produk dan layanan kesehatan dengan harga terjangkau yang diantar sampai ke rumah, hingga layanan mencari oksigen.
“Untuk bisa memberikan layanan kesehatan yang maksimal bagi masyarakat pada saat prediksi penyebaran Covid-19 akan tinggi, SehatQ menargetkan penambahan jumlah rekanan apotek dan Fasyankes mencapai lebih dari 1.500 partner. Dan menyediakan layanan kesehatan bekerja sama dengan perusahaan dan UMKM,” kata Andrew. (esy/jpnn)
SehatQ ikut berupaya mengantisipasi potensi terjadinya gelombang ketiga pandemi Covid-19 di Indonesia.
Redaktur : Soetomo
Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- AHF Indonesia Dorong Peran Asia dalam WHO Pandemic Agreement
- Polres Rohil Beri Layanan Kesehatan dan Sembako untuk Korban Banjir di Kubu Babussalam
- Akademisi Optimistis Program Kesehatan jadi Prioritas Penting Prabowo-Gibran
- RSB Kini Hadir di Kepulauan Riau, Ini Layanan Kesehatan Gratis
- Layanan Poliklinik Terbaru RS Mitra Keluarga Kelapa Gading Makin Komprehensif
- Panakea & Izidok Bersinergi Tingkatkan Sistem Digital Sektor Kesehatan di Indonesia