Seiji Maehara Berpeluang jadi PM Jepang
Naoto Kan Mundur dari Ketua Demokratik
Sabtu, 27 Agustus 2011 – 22:18 WIB

Seiji Maehara Berpeluang jadi PM Jepang
Hari ini, para kandidat akan mengumumkan pencalonan diri mereka secara resmi. Selanjutnya, mereka akan menjalani debat terbuka pada Minggu besok. Rangkaian pemilihan ketua DPJ sekaligus PM Jepang baru itu akan mencapai puncaknya pada Senin lusa. Setelah terpilih, pemimpin baru akan langsung membentuk kabinet pada Selasa mendatang. (AFP/AP/hep/ami)
TOKYO - Jepang akan segera memiliki perdana menteri (PM) baru. Kemarin (26/8), Naoto Kan mengumumkan pengunduran dirinya dari kursi ketua Partai
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza