Sejarah Berpihak ke AC Milan
Selasa, 12 Maret 2013 – 17:20 WIB

Sejarah Berpihak ke AC Milan
DALAM kurun waktu 40 tahun terakhir, modal 2-0 AC Milan di leg pertama Liga Champions, adalah modal terbaik yang dimiliki skuad I Rossoneri untuk tampil sebagai pemenang. Dengan skor leg pertama 2-0, AC Milan berhasil mengamankan tujuh kali gelar juara di kompetisi Eropa dan satu kali gagal di Final.
Tahun 1973-1974 di semifinal Piala Winner. Saat itu Milan berhasil meraih skor 2-0 pada leg pertama melawan Borussia Dortmun. Milan akhirnya lolos setelah leg kedua dimenangkan 1-0.
Baca Juga:
Tahun 1989-1990. Pada babak perdelapan final Liga Champions. Pada leg pertama melawan Real Madrid, AC Milan mencatat kemenangan 2-0 dan lolos setelah meraih 1-0 pada leg kedua.
Tahun 1994-1995, Liga Champions. Dipertandingan perempat final, Milan berhasil membukukan kemenangan 2-0 atas Benfica pada leg pertama. Meski pada laga berikutnya hanya 0-0, namun Milan akhirnya lolos karena unggul agreget gol.
DALAM kurun waktu 40 tahun terakhir, modal 2-0 AC Milan di leg pertama Liga Champions, adalah modal terbaik yang dimiliki skuad I Rossoneri untuk
BERITA TERKAIT
- 76 Indonesian Downhill Season 2025 Makin Menantang, Seri Perdana Digelar di Ternadi Bike Park
- Pukul Arema FC, Madura United Menjauh dari Zona Merah Liga 1
- Jamie Vardy akan Meninggalkan Leicester City Akhir Musim
- Kondisi Skuad Indonesia Pada Detik Terakhir Menjelang Terbang ke Sudirman Cup 2025
- Dituduh Menunggak Gaji Pemain Ratusan Juta, Manajemen PSKC Bilang Begini
- PSS Pincang, Persib Pantang Anggap Remeh