Sejarah Mengapa Gaun Perempuan Tidak Berkantung
Di jaman ini, pakaian pria sudah memiliki kantung yang menjadi bagian dari pakaian mereka.
Ini disebabkan meski perempuan mulai sering keluar rumah, namun 'biasanya pria yang berurusan dengan uang."
Perempuan sering membawa barang-barang mereka dalam sebuah tas kecil, yang dinamakan reticule, dan sejalan dengan waktu, tas itu besar dan sekarang menjadi kebiasaan yang dilakukan oleh perempuan membawa tas kemana pun mereka pergi.
Chanel yang memperkenalkan kantung di gaun perempuan
Di tahun 1920-an, perancang busana kenamaan Coco Chanel mulai membuat kantung di jaket perempuan yang dibuatnya.
"Dia mengambil elemen dari pakaian pria untuk dimasukkan ke dalam pakaian perempuan." kata Di Trocchio.
Ini kemudian mengubah gaya perempuan dalam berjalan dan bertindak.
Di abad 19, perempuan biasanya menyimpangkan kedua tangan mereka di bagian dada, karena mengenakan syal untuk menghangatkan diri dari cuaca dingin.
- Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan
- Dunia Hari Ini: Tanggapan Israel Soal Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu
- Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati
- Biaya Hidup di Australia Makin Mahal, Sejumlah Sekolah Berikan Sarapan Gratis
- Rencana Australia Membatasi Jumlah Pelajar Internasional Belum Tentu Terwujud di Tahun Depan
- Dunia Hari Ini: Konvoi Truk Bantuan Untuk Gaza Dijarah Kelompok Bersenjata