Sejarah Untungkan Barca
Rabu, 20 Februari 2013 – 23:15 WIB

Sejarah Untungkan Barca
30 tahun kemudian mereka kembali bertemu kali ini di final Piala Super Eropa. Dalam pertemuan kedua ini Milan berhasil menuntaskan dendam dengan mengalahkan Barca. Di leg pertama Milan menahan Barca yang bertindak sebagai tuan rumah dengan kedudukan 1-1. Kemudian dalam laga leg kedua di Italia, Milan memastikan kemenangan setelah unggul 1-0. Agregat 2-1 untuk Milan membuat mereka menjuarai Piala Super Eropa.
Laga paling bersejarah kedua kubu terjadi pada Final Champions 1994 yang berlangsung di Athena, Yunani. Saat itu Milan berhasil keluar sebagai juara setelah menanklukkan Barca dengan skor 4-0. Ini adalah gelar ke lima Milan dalam kejuaraan ini.
Fase grup Champions tahun 2000 kembali mempertemukan mereka. Di leg pertama Milan berhasil mempermalukan Barca dengan skor 0-2 di Camp Nou. Sementara dalam laga berikutnya di San Siru kedua kubu bermain imbang 3-3.
Di fase yang sama Milan dan barca kembali bertemu empat tahun kemudian. Dalam laga leg pertama di Italia, Milan unggul 1-0 lewat gol Shevchenko. Namun di laga leg kedua di kandang barca, Milan menyerah 2-1.
MILAN — Babak 16 besar Liga Champions Eropa antara AC Milan melawan Barcelona, tinggal beberapa jam lagi. Pertarungan dua klub raksasa ini
BERITA TERKAIT
- Persib Menang dari Bali United, tetapi Bojan Hodak Kurang Puas
- Persib Vs Bali United 2-1: Mengejutkan, Teco Mengundurkan Diri
- Bermental Juara, Persib Bangkit di Hadapan Bali United
- Fantastis! Persib Menang Comeback dari Bali United
- Persib Vs Bali United 0-1 di Babak Pertama, Beckham Lolos dari Kartu Merah
- Erick Thohir akan Mempercepat Perekrutan Direktur Teknik PSSI