Sejumlah Guru Besar PTN-PTS Dukung Langkah Gus Jazil Dirikan Universitas Sunan Gresik
Senin, 24 Maret 2025 – 12:23 WIB

Sejumlah guru besar dan doktor dari berbagai perguruan tinggi ternama di Jawa Timur mendukung langkah Ketua Fraksi PKB DPR Jazilul Fawaid alias Gus Jazil (tengah) mendirikan Universitas Sunan Gresik (USG) di Kecamatan Sidayu, Kabupaten Gresik. Dukungan berlangsung dalam acara bertajuk Temu Pakar Universitas Sunan Gresik di Kota Gresik, Minggu malam (23/3/2025). Foto: Humas FPKB DPR
Prof Maskuri pun menyatakan ketertarikannya untuk terlibat dalam pendirian USG. Nantinya, kampus yang berada di Kecamatan Sidayu itu harus menjadi perguruan tinggi bertaraf internasional sehingga selain akan melahirkan SDM-SDM unggul, juga akan mengangkat wilayah Sidayu dan Gresik pada umumnya.
”Saya siap memberikan pemikiran-pemikiran besar dalam menciptakan SDM-SDM unggul yang tidak hanya menjadi job seeker, tetapi job creator. Tidak hanya lulusan yang siap untuk melamar kerja, tapi bisa menjadi pencipta lahan pekerjaan-pekerjaan baru,” ujar Prof Maskuri.(fri/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Sejumlah guru besar dan doktor dari berbagai perguruan tinggi ternama di Jawa Timur mendukung Gus Jazil yang mendirikan Universitas Sunan Gresik (USG).
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Sahroni Usul KPK Buat Aturan Penahanan Gaji-Promosi Jabatan Bagi Pejabat Tak Lapor LHKPN
- Praktisi Intelijen Sebut Masyarakat Tidak Perlu Khawatir Soal UU TNI
- Anggota DPR Rizki Faisal Apresiasi Kinerja Kajati Kepri dalam Penegakan Hukum
- Gilang Komisi III Apresiasi Respons Cepat Polri Tangkap Pelaku Begal WN Prancis
- Komisi III DPR Apresiasi Respons Cepat Polri Tangkap Pembegal WN Prancis
- Perusahaan Budi Daya Mutiara di NTB Datangi DPR untuk Minta Perlindungan Hukum