Sejumlah Mahasiswa Kembali Menggelar Aksi di Depan Gedung PT Timah, Ini Tuntutannya
Kamis, 12 Oktober 2023 – 18:28 WIB

Sekelompok mahasiswa yang mengatasnamakan Persatuan Pemuda Mahasiswa Tolak Korupsi kembali menggelar aksi di depan gedung PT Timah, Jakarta. Foto: Dok PPMTK
"Tidak masuk diakal PT Timah Industri melakukan pekerjaan bisnis dengan modal banyak, tetapi bisnisnya rugi, dan kerugiannya tidak tanggung-tanggung yakni sebesar Rp 28 miliar," paparnya.
Imam berpendapat Tim Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) harus memeriksa terkait temuan BPK atas kerugian Tin Cheminal yang dialami oleh PT TI pada 2019 hingga 2021.(ray/jpnn)
Sekelompok mahasiswa yang mengatasnamakan Persatuan Pemuda Mahasiswa Tolak Korupsi kembali menggelar aksi di depan gedung PT Timah, Jakarta.
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
BERITA TERKAIT
- Kerja Sama TNI-Unud Disorot, Kolonel Agung Bilang Begini
- Dunia Hari Ini: Unjuk Rasa di Turki Berlanjut, Jurnalis BBC Dideportasi
- Kapolres Cari Akun Penyebar Berita Polsek Cakung Minta Tebusan Mahasiswa yang Ditangkap
- Besok, Mahasiswa Surabaya Bersama Masyarakat Sipil Gelar Aksi Tolak UU TNI
- KIM Indonesia Minta Temuan BPK Soal Dugaan Korupsi di Banggai Ditindaklanjuti
- Demonstran Penolak RUU TNI di DPR Dibubarkan Paksa Aparat