Sejumlah Negara Loloskan Bandar Narkoba agar Masuk Indonesia
Kamis, 13 Juni 2013 – 23:47 WIB

Sejumlah Negara Loloskan Bandar Narkoba agar Masuk Indonesia
"Yang penting mereka tidak tertangkap di negaranya, karena hal ini akan memperburuk citra negaranya," beber Irjen Pol Benny Mamoto tanpa menyebutkan negara-negara tersebut, saat ditemui di Hotel Golden, Makassar, Kamis (13/6).
Meski demikian, pria asal Sulut ini tetap yakin, kerja sama Indonesia dengan pihak negeri lain dalam memberantas penyelundupan narkoba harus tetap dibina dan dijalankan dengan baik.
Sebab, menurutnya, hubungan antara dua negara atau lebih dengan dasar hubungan personal yang baik, justru akan memudahkan upaya pengungkapan kasus.
"Hal ini dibuktikan dengan beberapa kasus yang berhasil dipecahkan berkat kerja sama antar counterparts lintas negara yang memiliki kewenangan dalam menangani narkoba. Mulai dari kemudahan pertukaran akses data dan akses penyelidikan lainnya," tutur Benny.
MAKASSAR-- Mudahnya para bandar narkoba internasional memasukkan narkoba Indonesia sampai saat ini masih menjadi tanda tanya besar. Sebab dari rute
BERITA TERKAIT
- Dukung Kamtibmas, MUI Jakut Apresiasi Kinerja Polres Pelabuhan Tanjung Priok
- Kecam Aksi Barbar Pembakaran Mobil Polisi, GRIB Jaya Minta Pelaku Ditangkap
- Cak Imin Minta Kemenkes Lakukan Ini Setelah Siswa Keracunan Menyantap MBG
- Suara Boikot Produk Israel Kian Menguat, Aksi Global Strike Digelar di Jakarta
- Cerita Ibu Srikandi TASPEN untuk Anak Indonesia Rayakan HUT ke-62
- Kawal PHTC Bidang Kesehatan, Wakil KSP Tinjau Layanan CKG di Kabupaten Lahat