Sejumlah Oknum Kades Mesum, Bupati Ini Pusing Tujuh Keliling
Rabu, 03 Agustus 2016 – 15:24 WIB
Sekedar mengingatkan, Senin (1/8) sekitar pukul 17.00 WIB Re (40) salah satu kades di Kecamatan Kedurang dan Me (26) janda warga asal Desa Air Umban, Pino yang diduga mesum digerebek warga.
Saat digerebek, sang janda sempat mengaku suami istri. Sementara sang kades membantahnya.
Meskipun polisi sempat mengamankan sang kades dan janda itu, malamnya pasangan bukan muhrim tersebut dilepas.
KBO Reskrim, Ipda R Ginting mengaku pasangan itu dilepas, sebab tidak ada yang merasa dirugikan akibat perbuatan mereka.
“Pasangan itu kami lepas, karena tidak ada yang melapor sebagai korban, bahkan saat pulang sang kades dijemput istrinya,” ujar Ginting.(369/ray/jpnn)
KOTA MANNA – Sejumlah oknum kades di Bengkulu Selatan menjadi sorotan publik akhir-akhir ini. Selain banyak dilaporkan warga karena tidak
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 209 Warga Terdampak Pergerakan Tanah di Kadupandak Dievakuasi
- Ombudsman Minta Polda Sumbar Ungkap Motif Kasus Polisi Tembak Polisi Secara Transparan
- Lulus SKD, 163 Pelamar CPNS Batam Lanjut ke Tahap SKB
- Puluhan Ribu Masyarakat Pekanbaru Penuhi Kampanye Akbar Agung-Markarius
- Banjir Merendam 2.014 Rumah di Kabupaten Bandung, 12.250 KK Terdampak
- Kasus SPPD Fiktif, Polda Riau Sita Rumah Diduga Milik Bang Uun