Sejumlah Oknum Kades Mesum, Bupati Ini Pusing Tujuh Keliling
Rabu, 03 Agustus 2016 – 15:24 WIB

Oknum kepala desa di Kabupaten Bengkulu Selatan saat diamankan bersama janda di Mapolres BS. Foto ASRI/BE/jpg
Sekedar mengingatkan, Senin (1/8) sekitar pukul 17.00 WIB Re (40) salah satu kades di Kecamatan Kedurang dan Me (26) janda warga asal Desa Air Umban, Pino yang diduga mesum digerebek warga.
Saat digerebek, sang janda sempat mengaku suami istri. Sementara sang kades membantahnya.
Meskipun polisi sempat mengamankan sang kades dan janda itu, malamnya pasangan bukan muhrim tersebut dilepas.
KBO Reskrim, Ipda R Ginting mengaku pasangan itu dilepas, sebab tidak ada yang merasa dirugikan akibat perbuatan mereka.
“Pasangan itu kami lepas, karena tidak ada yang melapor sebagai korban, bahkan saat pulang sang kades dijemput istrinya,” ujar Ginting.(369/ray/jpnn)
KOTA MANNA – Sejumlah oknum kades di Bengkulu Selatan menjadi sorotan publik akhir-akhir ini. Selain banyak dilaporkan warga karena tidak
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iskandar Ditangkap Polisi di Ogan Ilir, Ini Kasusnya
- Kawasan Hutan Lindung TNTN Terbakar, Diduga Akibat Pembukaan Lahan Ilegal
- Pembangunan Sekolah Rakyat di Kota Bandung Terkendala Lahan
- Hari Kartini, Pramono Gratiskan Pengurusan SIM untuk ASN dan Wartawan Perempuan
- Siswa SMAN 1 Bandung Siap Perjuangkan Lahan Sekolah Setelah Kalah Gugatan
- Kecelakaan Innova Hantam Pemotor yang Menyalip, 3 Orang Tewas