Sejumlah Pejabat Kemenhub Diminta Mundur
Kamis, 12 Mei 2011 – 14:19 WIB

Sejumlah Pejabat Kemenhub Diminta Mundur
JAKARTA- Komite Aksi Pemuda Anti Korupsi (KAPAK) menggelar aksi massa di depan gedung Kementerian Perhubungan. Mereka mendesak Direktur Jenderal Perhubungan Udara (Hubud,) Harry Bakti S Gumay turun dari jabatanya. Aksi ini buntut dari jatuhnya pesawat Merpati MA-60 di Teluk Kaimana, Papua Barat yang menewaskan 27 korbannya. "Kita menilai pembelian pesawat rongsok MA-60 ini terlalu dipaksakan dan sarat KKN. Karena itu KAPAK mendesak agar Harry Bakti turun dari jabatanya," ujarnya.
"Dirjen Perhubungan Udara harus bertanggung jawab atas kecelakaan ini, karena dengan mudahnya memberi izin kepada Maskapai Merpati untuk membeli pesawat rongsokan MA-60 buatan Cina," kata Ketua KAPAK, Laode Kamaluddin, Kamis (12/5).
Laode menduga, telah terjadi konspirasi, kolusi, korupsi dan nepotisme (KKN) terkait izin pesawat berkapasitas 56 penumpang ini. Menurutnya, sangat aneh bila kontrak pembelian pesawat yang notabene dilakukan pada 2006lalu dan dibayar menggunakan anggaran dari APBN 2010.
Baca Juga:
JAKARTA- Komite Aksi Pemuda Anti Korupsi (KAPAK) menggelar aksi massa di depan gedung Kementerian Perhubungan. Mereka mendesak Direktur Jenderal
BERITA TERKAIT
- Paus Fransiskus Meninggal, Ketum GP Ansor: Pesan Beliau Sangat Membekas Saat Kami Bertemu di Vatikan
- Kemendagri dan Pemerintah Denmark Siap Kerja Sama untuk Memperkuat Pemadam Kebakaran
- Konsumsi Sayuran Meningkat Berkat Peran Perempuan Pegiat Urban Farming
- Bea Cukai Sidoarjo Gelar Operasi Bersama Satpol PP, Sita 19 Ribu Batang Rokok Ilegal
- Penyidik Bareskrim Kaji Substansi Laporan Ridwan Kamil terhadap Lisa Mariana
- Semangat Hari Kartini, Pertamina Dorong Perempuan untuk Berkarya & Salurkan Energi